Personil Bhabinkamtibmas Polsek Babakan Madang Polres Bogor sampaikan pesan kamtibmas Kepada Warga

0

Polda Jabar, Polres Bogor, Polsek Babakan Madang Polres Bogor Untuk mencegah adanya gangguan kamtibmas di daerah Hukum Polsek Babakan Madang Polres Bogor anggota Bhabinkamtibmas melakukan berbagai upaya untuk mewujudkan kamtibmas yang aman dan kondusif salah satunya dengan kegiatan sambang Tokoh Masyarakat & Warga.

Seperti yang dilakukannya Personil Bhabinkamtibmas Ds. sumurbatu Aiptu Diki maulana Yang melaksanakan Sambang warga masyarakat kepada bp. endi di kp cibarengkok Rt 07/08 Ds.sumurbatu Kec. Babakan Madang Kab. Bogor, pada hari Minggu (14/5/2023).

Sesuai Arahan Bapak Kapolres Bogor AKBP Dr. Iman Imanuddin S.H., S.I.K. M.H , Bhabinkamtibmas jajaran Polres Bogor ditekankan untuk selalu Silahturahmi Tokoh Masyarakat dan warga nya untuk menyampaikan Pesan Kamtibmas serta menjaga kondusifitas diwilayahnya masing-masing .

Dalam sambangnya, Bhabinkamtibmas melaksanakan Dialog dengan Tokoh dan warga Masyarakat di wilayah Desa binaan yaitu Ds.sumurbatu dan menyampaikan pesan Kamtibmas agar hidup rukun dan damai dengan tetangga dan warga lainnya, meningkatkan poskamling, bila parkir kendaraan parkirkanlah ditempat yg dirasa aman dan kunci ganda agar tentunya meminimalisir terjadinya pencurian.
apabila ada Kejadian yg menonjol segera melaporkan kepada pihak Kepolisian,” ujar anggota Bhabinkamtibmas Ds. sumurbatu Polsek Babakan Madang Polres Bogor Aiptu Diki maulana.

Kegiatan Sambang ini merupakan salah satu kegiatan rutin Bhabinkamtibmas dalam upaya menghidupkan kembali kegiatan Silahturahmi guna terciptanya situasi yang aman dan kondusif.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here